Hi Blogger,
Pada kesempatan kali ini, saya ingin berbagi mengenai Cara Membuat USB Bootable.
Booting adalah proses awal saat komputer menyala dan mencari sistem pada perangkat/device, seperti Harddisk, CD, Flashdisk.
Dalam menginstall Sistem Operasi, komputer akan mencari dimana letak master instalasi itu berada, pada umumnya user menginstall Sistem Operasi melalui CD/DVD. Semakin berkembangnnya jaman, saat ini user dapat menginstall Sistem Operasi melalui media USB drive.
Dalam menginstall Sistem Operasi, komputer akan mencari dimana letak master instalasi itu berada, pada umumnya user menginstall Sistem Operasi melalui CD/DVD. Semakin berkembangnnya jaman, saat ini user dapat menginstall Sistem Operasi melalui media USB drive.
Dalam membuat USB Drive Bootable, diperlukan software. Software yang digunakan adalah Rufus. Berikut adalah cara membuat bootable usb drive :
[Baca juga : Bekerja dengan Virtual Desktop di Windows 10]
[Baca juga : Bekerja dengan Virtual Desktop di Windows 10]
Persiapan :
- Rufus. (Link download di bawah)
- Sistem Operasi Windows (Tested) format ISO/Disc Image.
- USB Flashdisk (Kapasitas menyesuaikan dengan ukuran file ISO).
- Jalankan aplikasi Rufus.
- Hubungkan USB Drive.
- Rufus akan mendeteksi USB yang terhubung.
4. Format USB Drive
- Perangkat USB yang terdeteksi.
- Jenis partisi yang akan di install.
- Format USB Drive harus NTFS (Sesuai dengan Format Harddsik).
- Cluster/Sistem berkas default.
- Label Volume (Nama USB).
- Format Option :
a. Uncheck Check device for bad sector.
b. Checklist Quick Format.
c. Checklist Create s bootable disk using (..)
d. Checklist Create extended label and icon files.- Pilih ISO Image (Format Option d).
- Source File ISO.
- Load File ISO.
- Start Bootable USB Drive.
Berikut adalah animasi Membuat USB Bootable :
Berikut adalah cara Membuat USB Bootable, semoga bermanfaat.
Jika Anda ingin berpartisipasi dalam hal Berbagi Artikel, Anda bisa mengunjungi menu Share is Fun.
Jika Anda ingin berpartisipasi dalam hal Berbagi Artikel, Anda bisa mengunjungi menu Share is Fun.
[Baca juga : Mengecilkan Ukuran File Ms Word]
Download Rufus [.RAR] file.
Download Membuat USB Bootable [.PDF] file.
Seluruh dokumen yang terdapat di Alfian-Bob.com dapat digunakan, dimodifikasi dan disebarluaskan dengan tujuan berbagi dan tidak diperjualbelikan, dengan syarat tidak menghapus atau merubah atribut penulis dan pernyataan hak cipta yang disertakan dalam dokumen. Dilarang melakukan penulisan ulang, kecuali mendapatkan ijin dari penulis terlebih dahulu.
0 on: "Membuat USB Bootable"